Nagari Unggan Dalam Nada: Eksplorasi Kesenian Dan Keindahan Talempong
DOI:
https://doi.org/10.61104/alz.v4i1.4161Keywords:
Talempong Unggan, seni tradisional, Minangkabau, kepercayaan lokal, perempuan, tempo cepat, padi tabikAbstract
Talempong Unggan merupakan salah satu bentuk seni tradisional Minangkabau yang berasal dari Nagari Unggan, Kabupaten Sijunjung. Alat musik ini memiliki keunikan tersendiri, baik dari segi sistem nadanya, pola permainannya, maupun tradisi yang melingkupinya. Talempong Unggan dimainkan dengan lima tangga nada khas dan tempo cepat yang menghasilkan alunan melodi dinamis dan penuh semangat. Uniknya, tradisi ini secara adat hanya dimainkan oleh kaum perempuan, yang berperan sebagai pelestari budaya turun-temurun. Beberapa melodi tradisional yang terkenal antara lain Tupai Bagaluik dan Kancang Dayuang, masing-masing memiliki karakteristik irama dan fungsi sosial tersendiri dalam masyarakat. Selain sebagai ekspresi seni, Talempong Unggan juga menyimpan nilai adat dan kepercayaan lokal, seperti larangan memainkannya saat masa padi mulai berbuah (padi tabik) karena diyakini dapat mempengaruhi hasil panen. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi di Nagari Unggan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Talempong Unggan tidak hanya menjadi warisan seni, tetapi juga bagian dari sistem nilai, filosofi hidup, dan kearifan lokal masyarakat Unggan yang terjalin erat dengan adat dan lingkungan. Seni tradisional ini tetap bertahan sebagai identitas budaya yang sarat makna di tengah masyarakat Minangkabau.
References
Bahar, I.-M., PetrrnggrEg Jawalrllepaia PUSINDOK, Mh., Pimpinrn Redaksi, Ms., Pen, K., Ediwar, unting, Kendal Malik, F., Ezu Oktavianus, Md., Sekretariat, Ms., hrdaya, A., llham Sugesti, Mp., Roz, Sk.-E., & Jumal adalah tanggungjawab penulis, I. (2011). PEMBELAJARAN MUSIK TALEMPONG UNGGAN BERDASARKAN LITERATUR.
Cepri Zulda Putra. (2019). UNGGAN BABUNI.
Fahmi Marh. (2016). TRANFORMASI MUSIK CALEMPONG UNGGAN KE DOMAIN KOMPOSISI IMPRESION UNGGAN. Jurnal Puitika, 12, 101–121.
Ilmu Pengetahuan Dan Karya Seni, J., Rektor ISI Padangpanj ang Mahdi Bahar, P., Penanggung Jawab Kepala PUSINDOK Seni Budaya Melayu Ahmad Bahrudin, Mh., Editor, Ms., Redaksi Arga Budaya, P., Tim Editor Ediwar, Mp., Sn, S., Nursyirwan SPd, Mh., Rosta Minawati, Ms., Hartitom, Ms., MSn Adi Krishna, Sp., MEd Hajizar, S., Sulaiman Juned, Ms., Desain Grafis, Ms., Wisnu Prastawa, F., Ezu Oktavianus, Ms., Sekretariat Wira Darma Prasetia, Ms., Ilham Sugesti, Sk., Delfi Herif, Sk., … Barat, S. (2013). PERKEMBANGAN TALEMPONG TRADISI MINANGKABAU KE “TALEMPONG GOYANG” DI SUMATERA BARAT (Vol. 14, Issue 1). www.isi-padangpanjang.ac.id
Indrawati, D., & Marzam, M. (2022). Penggunaan dan Fungsi Musik Talempong Unggan pada Acara Baralek di Nagari Unggan Kecamatan Sumpur Kudus Kabupaten Sijunjung. Jurnal Sendratasik, 11(2), 137. https://doi.org/10.24036/js.v11i2.114152
Madona Adoma, A. (2018). Instrumentasi dan Aspek Teknis Permainan Talempong Pacik Masyarakat Minangkabau. JURNAL SENI DESAIN DAN BUDAYA, 3(3), 110–114.
Marh, F., & Budiawan, H. (2020). DOMESTIKASI PEREMPUAN MELALUI MUSIK PERKUSI TRADISIONAL CALEMPONG DI NAGARI UNGGAN SUMATERA BARAT DIPANDANG SEBAGAI REFRAIN. In Jurnal Penelitian Musik (Vol. 1, Issue 2).
Mk, A. (2014). PENULISAN ETUDE-ETUDE MUSIK TALEMPONG UNGGAN (Sebuah Usaha Pembelajaran Musik Tradisi Berbasis Literatur).
Rifka Agustianti, P., Nussifera, L., Angelianawati, L., Meliana, I., Alfiani Sidik, E., Nurlaila, Q., Simarmata, N., Sophan Himawan, I., Pawan, E., Ikhram, F., Dwi Andriani, A., & Rai Hardika Editor Ni Putu Gatriyani Nanny Mayasari, I. (2022). METODE PENELITIAN KUANTITATIF DAN KUALITATIF TOHAR MEDIA (Ni Putu Gatriyani & Nanny Mayasari, Eds.). TOHAR MEDIA. https://toharmedia.co.id
Somantri, G. R. (2005). MEMAHAMI METODE KUALITATIF. Makara Human Behavior Studies in Asia, 9(2), 57. https://doi.org/10.7454/mssh.v9i2.122
Yulianti Rahayu Nengsih. (2019). BENTUK PENYAJIAN TALEMPONG UNGGAN PADA ACARA KHITANAN DI KECAMATAN SUMPUR KUDUS KABUPATEN SIJUNJUNG. Jurnal Sendratasik, 8, 70–77.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Purwantono, Citra Kurnia Illahi, Delon Ardiansyah, Ikbal Oktari, Muhammad Farhan Lazwardi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.









This work is licensed under a