Anteseden Motivasi Pelayanan Publik Street Level Bureaucracy Pada Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas I Kupang
DOI:
https://doi.org/10.61104/alz.v4i1.3293Keywords:
Motivasi Pelayanan Publik, Street Level Bureaucracy, LPKA Klas I KupangAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji motivasi pelayanan publik pada pegawai street level bureaucracy di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Klas I Kupang serta faktor-faktor yang membentuk motivasi tersebut. Metode yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi terhadap pegawai yang langsung berinteraksi dengan anak binaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi pegawai dipengaruhi oleh faktor intrinsik seperti rasa tanggung jawab, kepuasan kerja, dan sikap empati serta faktor ekstrinsik berupa gaji, apresiasi atasan, lingkungan kerja kondusif, dan kesempatan pelatihan. Motivasi pelayanan publik yang tinggi berperan penting dalam meningkatkan kualitas layanan dan kesejahteraan anak binaan. Temuan ini menegaskan perlunya peningkatan kesejahteraan pegawai dan peningkatan sarana prasarana sebagai upaya memperkuat motivasi kerja demi optimalisasi pelayanan publik di LPKA. Penelitian ini memberikan kontribusi penting terhadap pengelolaan sumber daya manusia dan kebijakan peningkatan pelayanan publik di lembaga pembinaan anak.
References
Alexander Esthario Martinus Corrua, Thelma Selly Marlin Kadja, & Daud Dima Tallo. (2024). Optimalisasi Pembinaan Anak Binaan Pemasyarakatan di LPKA Kelas 1 Kupang dalam Upaya Pencegahan Residivis. Doktrin: Jurnal Dunia Ilmu Hukum Dan Politik, 2(3), 31–47. https://doi.org/10.59581/doktrin.v2i3.3181
Alfreth, J. F., Ruslan, M., & Cahyono, C. (2021). Pengaruh Motivasi Pelayanan Publik,Profesionalisme, Terhadap Kinerja Pegawai Melalui Kepuasan Kerja Di Kantor Kecamatan Binamu Kabupaten Jeneponto Provinsi Sulawesi Selatan. Indonesian Journal Of Business And Management, 4(1), 24–30. Https://Doi.Org/10.35965/Jbm.V4i1.1186
Ayhan, F., Teze, S., Genç, M., & Ayhan, V. (2024). An Examination Of Individuals With And Without Involvement In Crime In Terms Of Family Climate And Childhood Traumas. International Journal Of Law, Crime And Justice. Https://Doi.Org/10.1016/J.Ijlcj.2023.100633
Carter, N., Bryant-Lukosius, D., Dicenso, A., Blythe, J., & Neville, A. J. (2014). The Use Of Triangulation In Qualitative Research. Oncology Nursing Forum, 41(5), 545–547. Https://Doi.Org/10.1188/14.Onf.545-547
Ch Poceratu, I. (2018). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Lembaga Pembinaan Khusus Anak (Lpka) Klas Iia Ambon Dalam Perspektif Kristiani. Seminar Nasional “Archipelago Engineering” (Ale).
Christian, E. L., Wairisal, P., & Sinay, F. (2024). The Influence Of Work Enthusiasm On Employee Performance At Cv. Super Inti Perkasa In Desa Amahusu, Kecamatan Nusaniwe, Kota Ambon. Pengetahuan Jendela. Https://Doi.Org/10.30598/Jp17iss2pp313-325
Corrua Alexander Esthario Martinus, Kadja Thelma Selly Marlin, & Tallo Daud Dima. (2024). Optimalisasi Pembinaan Anak Binaan Pemasyarakatan Di Lpka Kelas 1 Kupang Dalam Upaya Pencegahan Residivis. Doktrin: Jurnal Dunia Ilmu Hukum Dan Politik, 2(3), 31–47.
Dahrani, D., & Sohiron, S. (2024). Penerapan Teori Harapan Victor Vroom Dalam Meningkatkan Motivasi Kerja Karyawan. Al-Mikraj Jurnal Studi Islam Dan Humaniora (E-Issn 2745-4584), 4(02), 1974–1987.
Dewi, Y. T., S., M. B., Humaedi, S., & Wibhawa, B. (2017). Faktor Penyebab Tergabungnya Remaja Kota Bandung Dalam Komunitas Kenakalan Remeja. Share : Social Work Journal, 7(1), 13. Https://Doi.Org/10.24198/Share.V7i1.13807
Dina Atami Burnaya. (2021). Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Dinamika Dotcom, 7(2), 121–130.
Ismail, H., Noch, M. Y., & Mustajab, D. (2024). Pengaruh Motivasi Intrinsik, Motivasi Ekstrinsik dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi, 7(3), 292–309. https://doi.org/10.57178/paradoks.v7i3.897
Jannah, R., Putra, F., Magister, P., Administrasi, I., Administrasi, F. I., & Brawijaya, U. (2022). Determinan Perilaku Street Level Bureaucratic Dalam Mengimplementasikan Program Publik ( Studi Kasus pada Program Desa Cinta Statistik ( Cantik ) BPS Tahun 2022 ). 6(3),176-188.
Lipsky (2010) Peran Street Level Bureaucracy dalam Implementasi Kebijakan Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan di Kota Makassar. 7(3). https://doi.org/10.26618/kjap.v7i3.6406
Mahsyar, A. (2013). آcoping Behaviors Oleh Street-Level Bureaucrats Dalam Pelayanan Kesehatan Masyarakat Di Kota Makassar. Disertasi, 1(1), 1–9.
Mohtar, A., & Wijaya, A. (2024). Tingkat Motivasi Belajar Siswa Kelas X Dalam Pembelajaran Pjok Smk Negeri 1 Cerme Gresik. Journal On Education. Https://Doi.Org/10.31004/Joe.V6i4.5781
Mujahid, M., & Nugraha, P. H. (2020). Pengaruh Motivasi Intrinsik Dan Ekstrinsik Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Catatan Sipil Kabupaten Sidenreng Rappang. Jurnal Manajemen & Organisasi Review (Manor), 2(2), 114–121. Https://Doi.Org/10.47354/Mjo.V2i2.245
Nasia Laia, S. M. (2022). Hubungan Motivasi Dan Disiplin Kerja Dengan Kinerja Pegawai Kantor Camat Simpang Empat Kabupaten Karo. Universitas Quality Berastagi.
Putra, Kadek. H. D., & Pangestuti, N. (2024). Pengaruh Motivasi Pelayanan Publik Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Pada Lapas Kelas Iia Kerobokan. Journal of Management: Small and Medium Enterprises (SMEs), 17(1-May), 125-136.
Rahadianto, B. I., Riyadi, S., & Nugroho, R. (2022). Effect Of Organizational Commitment, Safety Occupational Health, On Work Discipline And Employee Performance At Pt. Elnusa Petrofin Integrated Terminal Makassar. Indonesian Journal Of Multidisciplinary Science. Https://Doi.Org/10.55324/Ijoms.V1i6.114
Randi, M., Putra, G., Hidayati, N. O., Nurhidayah, I., Keperawatan, F., & Padjadjaran, U. (2016). Hubungan Motivasi Berprestasi Dengan Adversity Quotient Warga Binaan Remaja Di Lpka Kelas Ii Sukamiskin Bandung. In Jurnal Pendidikan Keperawatan Indonesia (Vol. 2, Issue 1). Http://Ejournal.Upi.Edu/Index.Php/Jpki
Riamah, E. Z. (2018). Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Terjadinya Kenakalan Remaja. Menara Ilmu: Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah, 12(11).
Sya’rani, A. W. (2018). Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Aparatur Terhadap Kinerja Aparatur Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Hulu Sungai Selatan. 105(3), 129–133. Https://Webcache.Googleusercontent.Com/Search?Q=Cache:Bdsuqohoci4j:Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/9138-Id-Perlindungan-Hukum-Terhadap-Anak-Dari-Konten-Berbahaya-Dalam-Media-Cetak-Dan-Ele.Pdf+&Cd=3&Hl=Id&Ct=Clnk&Gl=Id
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Maria Leliana Nembo, I Putu Yoga Bumi Pradana, Aspri Budi Oktavianto

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.









This work is licensed under a